Posts

Showing posts from November 12, 2017

Rasulullah Bermimpi Melihat Aisyah

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Engkau (Aisyah) telah diperlihatkan padaku di dalam mimpi sebanyak dua kali. Seorang laki-laki membawamu dalam balutan kain sutera seraya berkata, 'Ini adalah isterimu.' Maka aku pun menyingkap kain itu, dan ternyata di dalamnya adalah kamu (Aisyah).' Maka aku pun berkata, 'Jika ini dari Allah, niscaya Dia akan menjadikannya kenyataan.'" (HR. Bukhari) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

5 Kunci Perkara Ghaib

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Kunci perkara ghaib itu ada lima, tidak ada yang mengetahuinya kecuali Allah. Tidak ada yang tahu apa yang akan terjadi dengan hari esok kecuali Allah. Tidak ada yang tahu apa yang terjadi di dalam rahim-rahim kecuali Allah. Tidak ada yang tahu kapan datangnya hujan kecuali Allah. Tidak ada seorangpun yang tahu dimana dia akan meninggal. Dan tidak ada yang tahu kapan terjadi hari kiamat kecuali Allah." (HR. Bukhari) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

3 Amalan Utama Disisi Allah

Image
Ditanyakan kepada Nabi Shallallahu'alaihiwasallam: "'Amal apakah yang paling utama?". Beliau menjawab: "Iman kepada Allah dan rasulNya". Kemudian ditanya lagi: "Kemudian apa?" Beliau menjawab: "Al Jihad fii sabiilillah". Kemudian ditanya lagi: "Kemudian apa lagi?" Beliau menjawab: "Hajji mabrur". (HR. Bukhari) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Keterasingan Islam

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam, beliau bersabda: "Sesungguhnya Islam muncul pertama kali dalam keadaan asing dan akan kembali dalam keadaan asing, maka beruntunglah bagi orang-orang yang terasing." (HR. Ibnu Majah) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Orang Munafik Di Zaman Rasulullah

Image
"Bahwa beberapa orang munafik pada masa Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam, apabila beliau pergi berperang mereka tidak turut berperang dan merasa bangga dengan duduk-duduknya (nongkrong-nongkrongnya) untuk menyelisihi Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam. Apabila Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam telah kembali (membawa kemenangan dan harta rampasan perang), mereka mengemukakan alasan mereka masing-masing, mengapa mereka tidak turut berperang dan menguatkan alasannya dengan sumpah. Kemudian mereka ingin dipuji (seolah-olah merekalah yang pahlawan) padahal mereka tidak berbuat apa-apa. Karena itu turunlah ayat: 'Janganlah sekali-kali kamu menyangka bahwa orang-orang yang gembira dengan apa yang telah mereka kerjakan dan mereka ingin dipuji terhadap perbuatan yang tidak mereka kerjakan, janganlah kamu mengira bahwa mereka akan terlepas dari siksa…' (QS Ali Imraan (3):! 88). (HR. Muslim)

Takut Kepada Wanita Sebagai Fitnah Dunia

Image
Nabi shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Sesungguhnya dunia itu manis. Dan sesungguhnya Allah telah menguasakannya kepadamu sekalian. Kemudian Allah menunggu (memperhatikan) apa yang kamu kerjakan (di dunia itu). Karena itu takutilah dunia dan takutilah wanita, karena sesungguhnya sumber bencana Bani Israil adalah wanita." (HR. Muslim)

Larangan Menyiarkan Barang Hilang Di Masjid

Image
"Rasulullah Shallallahu'alaihiwasallam bersabda, 'Barangsiapa yang mendengar seseorang mengumumkan barang hilang di masjid, hendaklah dia mendoakan, 'Semoga Allah tidak mengembalikannya kepadamu, karena masjid bukan dibangun untuk ini'." (HR. Muslim) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Berdiri Ketika Jenazah Lewat

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam berdiri ketika ada jenazah lewat di hadapan beliau hingga jenazah itu berlalu.

Boleh Menyetubuhi Istri Saat Sedang Menyusui

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Sesungguhnya saya bertekad untuk melarang ghilah (yaitu menyetubuhi istri yang sedang menyusui anak), akan tetapi saya perhatikan orang-orang romawi dan Persia melakukan ghilah, namun hal itu tidak membahayakan anak-anak mereka." (HR. Muslim) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Bersedekah Dengan Harta Orang Lain

Image
Nabi shallallahu 'alaihi wasallam, beliau bersabda: "Seorang bendahara muslim yang melaksanakan tugasnya dengan jujur, dan membayar sedekah kepada orang yang diperintahkan oleh majikannya secara sempurna, dengan segera dan dengan pelayanan yang baik, maka ia mendapat pahala yang sama seperti orang yang bersedekah." (HR. Muslim)

3 Golongan Dalam Sholat Jum'at

Image
Nabi shallallahu 'alaihi wasallam beliau bersabda: "Ada tiga golongan seseorang dalam menghadiri shalat Jum'at, yaitu; Seseorang menghadiri shalat Jum'at sambil bicara, maka bicaranya itulah yang menjadi bagiannya, Seseorang yang menghadiri shalat jum'at sambil memanjatkan do'a maka itulah orang yang benar-benar memanjatkan do'a kepada Allah 'azza wajalla, Kalau Dia menghendaki, maka akan di kabulkan atau jika Dia menghendaki maka Dia akan menahannya. Dan orang yang menghadiri shalat Jum'at dengan sikap diam dan tenang, tidak melangkahi pundak orang lain dan tidak pula menyakiti seorang pun, maka jum'atnya menjadi penebus dosanya hingga jum'at berikutnya, di tambah tiga hari, yang demikian itu karena Allah 'azza wajalla berfirman: "Barangsiapa melakukan amal kebaikan, maka baginya sepuluh kali lipat." QS Al An'am; 160. (HR. Abu Daud) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Sholat Sunnah 4 Rakaat Setelah Sholat Jum'at

Image
Rasulullah Shallahu 'alaihi wa sallam bersabda: "Barang siapa diantara kalian yang shalat setelah shalat Jum'at hendaknya ia shalat empat raka'at." (HR. Tirmidzi)

Sunnah Rasul Di Malam Jum'at Menurut Hadits

Image
Sunnah Rasul Di Malam Jum'at Yang Benar Menurut Hadits.. Barangsiapa yang membaca surat Al Kahfi pada malam Jum'at maka ia akan diterangi oleh cahaya yang terangnya mencapai jarak antara dirinya dan Baitul 'Atiq. (HR. Darimi)

Waktu Witirnya Rasulullah

Image
"Aku pernah bertanya kepada 'Aisyah tentang witirnya Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam, lalu ia menjawab, "Beliau pernah witir di awal malam, tengah malam dan waktu witirnya berakhir di akhir malam, di waktu sahur. " (HR. Ibnu Majah)

Sahabat Rasulullah Yang Dihalangi Untuk Mendekati Rasulullah

Image
Nabi shallallahu 'alaihi wasallam berkata: "Beberapa orang dari para sahabatku dahulu akan datang ke telagaku, hingga ketika aku melihat mereka dan mereka memang diperlihatkan kepadaku, mereka dihalangi untuk mendekatiku. Maka Aku akan mengatakan; Ya Rabbku mereka adalah para sahabatku, mereka para sahabatku. Kemudian akan dikatakan kepadaku; 'Sesungguhnya kamu tidak tahu apa yang mereka perbuat sepeninggalmu. (HR. Muslim) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Minuman Yang Dilarang Rasulullah

Telah menceritakan kepadaku Muhammad bin Rafi' telah menceritakan kepada kami Abdurrazaq telah mengabarkan kepada kami Ibnu Juraij telah mengabarkan kepadaku Abu Zubair bahwa dia mendengar Ibnu Umar berkata, "Saya mendengar Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam melarang Al Jarr, Ad Dubba' dan Al Muzaffat." (HR. Muslim)

Mengadakan Walimah / Resepsi Walau Hanya Dengan Seekor Kambing

Image
Abdurrahman bin 'Auf menikah dengan maskawin emas seberat biji kurma pada masa Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam, lantas Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda kepadanya: "Adakanlah walimah walaupun hanya dengan seekor kambing." (HR. Muslim)

Jarak Rasulullah Dengan Orang Yang Memelihara Anak Yatim

Image
Nabi shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Aku dan orang yang menanggung anak yatim, baginya atau selainnya di surga seperti ini, jika dia bertakwa." Lalu beliau mengisyaratkan jari tengah dan jari telunjuk." (HR. Malik)

Cobaan Yang Berat Untuk Orang Beriman

Image
اَمْ حَسِبْتُمْ اَنْ تَدْخُلُوا الْجَـنَّةَ وَ لَمَّا يَأْتِكُمْ مَّثَلُ الَّذِيْنَ خَلَوْا مِنْ قَبْلِكُمْ  ؕ  مَسَّتْهُمُ الْبَأْسَآءُ وَالضَّرَّآءُ وَزُ...

Sujud Yang Benar

Image
- Yang atas adalah contoh sujud yang benar - Yang Bawah adalah contoh sujud yang salah "Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Seimbanglah saat kalian rukuk dan sujud, dan janganlah salah seorang di antara kalian membentangkan kedua sikunya seperti anjing" (HR. Darimi) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Azab Di Dunia Dan Akhirat

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Sesungguhnya Allah Subhanahu wa Ta 'ala akan menangguhkan siksaan bagi orang yang berbuat zhalim. Dan apabila Allah telah menghukumnya, maka Dia tidak akan pernah melepaskannya." Kemudian Rasulullah membaca ayat yang berbunyi: 'Begitulah adzab Tuhanmu, apabila Dia mengadzab penduduk negeri-negeri yang berbuat zhalim. Sesungguhnya adzab-Nya itu sangat pedih dan keras.' (Qs. Huud (11): 102). (HR. Bukhari) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Salah Satu Perbendaharaan Surga

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam berkata kepadaku: "Maukah aku tunjukkan kepadamu salah satu perbendaharaan surga? ' Saya menjawab; 'Tentu ya Rasulullah? ' Rasulullah bersabda: Laa haula wala quwwata illaa billaah' (Tiada daya dan upaya kecuali dengan pertolongan AIIah)." (HR. Muslim)

7 Perkara Yang Membinasakan Yang Harus Dijauhi

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Jauhilah tujuh perkara yang membinasakan!" Beliau ditanya; wahai Rasulullah, apakah perkara tersebut? Beliau berkata: ""Mensekutukan Allah, sihir, membunuh jiwa yang Allah haramkan kecuali dengan haq, memakan riba, memakan harta anak yatim, lari dari peperangan, menuduh seorang wanita mukmin yang suci dan baik berbuat zina." (HR. Abu Daud) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Apakah Yang Akan Dibawa Mayit Ke Akhirat?

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Tiga hal yang akan menyertai mayit; Keluarganya, hartanya dan amal perbuatannya, lalu yang dua kembali yaitu keluarganya dan hartanya, dan satu yang tetap bersamanya, yaitu amal perbuatannya." (HR. Nasa'i) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Doa Rasulullah Ketika Menang Perang

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam pernah rnengucapkan bacaan yang berbunyi: "LAA-ILAAHA ILLALLOOHU WAHDAHU, A'AZZA JUNDAHUU WANASHORO 'ABDAHU WAGOLABAL AHZAABA WAHDAHU, FALAA SYAIA BA'DAHU "Tiada Tuhan selain Allah. Dialah satu-satunya. Dia telah memenangkan pasukan-Nya, menolong hamba-Nya, dan mengalahkan musuh-Nya. Tiada sesuatu yang kekal selain Dia." (HR. Ahmad)

Memilih Calon Istri Sesuai Anjuran Rasulullah

Image
Nabi shallallahu 'alaihi wasallam beliau bersabda: "Seorang wanita dinikahi karena empat perkara; karena hartanya, keturunannya, kecantikannya, dan karena agamanya, maka pilihlah karena agamanya, niscaya kamu beruntung." (HR. Muslim)

Salah Satu Syarat Untuk Rujuk Setelah Cerai

Image
Seorang laki-laki menceraikan istrinya dengan talak tiga, lantas istrinya menikah dengan laki-laki lain, kemudian suami kedua menceraikannya sebelum menggaulinya, lantas suami pertama ingin menikahinya lagi, Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam ditanya mengenai hal itu, maka beliau menjawab: "Tidak boleh, sampai suami yang kedua mencicipi madunya sebagaimana suami pertama merasakan madunya." (HR. Muslim) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Laknat Terhadap Tatto, Cukur Alis, & Meregangkan Gigi Pada Wanita

Image
"Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam melaknat wanita pembuat tato, wanita yang ditato, wanita yang mencukur alis dan wanita yang merenggangkan gigi untuk kecantikan dengan merubah ciptaan Allah." (HR. Nasa'i)

3 Cara Mendapatkan Manisnya Iman Menurut Hadits

Image
Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Ada tiga perkara yang jika terdapat pada diri seseorang akan mendapatkan manisnya iman: Barangsiapa yang menjadikan Allah dan RasulNya lebih dia cintai daripada selain keduanya, dia mencintai seseorang hanya karena Allah, membenci kembali kepada kekafiran setelah Allah menyelamatkannya dari azabnya sebagaimana dia membenci untuk dilemparkan ke dalam api neraka." (HR. Tirmidzi)

3 Kisah Sedekah Yang Diterima Meskipun Jatuh Kepada Yang Bukan Hak Nya

Image
Nabi shallallahu 'alaihi wasallam, beliau bersabda: "Ada seorang laki-laki berkata, 'Malam ini, aku benar-benar akan bersedekah.' Maka laki-laki itu pun keluar membawa sedekahnya, dan disedekahkannya kepada wanita pelacur. Esok harinya, orang-orang pun mengatakan bahwa tadi malam ada pelacur yang diberi sedekah. Maka laki-laki itu berdoa, 'Ya Allah, segala puji bagi-Mu yang telah mentakdirkan sedekahku jatuh di tangan pelacur. Aku akan bersedekah lagi.' Ia pun pergi dengan membawa sedekahnya, lalu diberikannya kepada orang kaya. Esok harinya, orang-orang pun membicarakannya bahwa tadi malam ada orang yang memberi sedekah kepada orang kaya. Maka laki-laki itu pun berkata, 'Ya Allah, Untuk-Mulah segala puji, karena Engkau telah menjadikan sedekahku jatuh di tangan orang yang kaya, aku akan bersedekah lagi.' Kemudian ia pergi lagi dengan membawa sedekahnya dan diberikannya kepada pencuri. Esok harinya, orang-orang pun membicarakannya, bahwa tadi malam ada ...

Laknat Malaikat Kepada Istri

Image
Nabi shallallahu 'alaihi wasallam bersabda: "Apabila seorang laki-laki memanggil isterinya ke ranjangnya mengajak melakukan hubungan badan, kemudian sang istri menolak dan tidak datang kepadanya sehingga suaminya melewati malam Tidur dalam keadaan marah, maka Malaikat akan melaknatnya hingga pagi." (HR. Abu Daud) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Tips Menghindari Merusak Pahala Sedekah

Image
يٰۤـاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا لَا تُبْطِلُوْا صَدَقٰتِكُمْ بِالْمَنِّ وَالْاَذٰى ۙ  كَالَّذِيْ يُنْفِقُ مَالَهٗ رِئَآءَ النَّاسِ وَلَا يُؤْمِنُ بِاللّٰ...

Tips Terbiasa Menunaikan Sholat 5 Waktu

Image
Jangan Lupa Juga Baca Al-Quran & Hadits Beserta Artinya, Jika Memang Belum Mampu Menafsir, Mengaji Dengan Guru/Ustadz Yang Lurus Sangat Dianjurkan. Bagaimana Mengetahui Ustadz atau Kyai Itu lurus? - Selalu cek ceramahnya, ada dalilnya nggak. - Ingat, Pedoman Umat Islam itu cuma 2, Yaitu Alqur'an & Hadits.

Lamanya Orang Kaya Masuk Surga

Image
Kebanyakan orang selalu berfikir jika orang kaya adalah orang yang banyak rezekinya. Padahal Jika semakin banyak harta akan semakin lama seseorang masuk surga, disebabkan oleh Hisab nya. Harta orang kaya akan ditanya darimana ia mendapatkannya, dan untuk apa saja ia mengeluarkan hartanya. Semua tidak akan luput di hari Peng Hisab an nanti. Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa salam bersabda: "Orang-orang miskin masuk surga 500 Tahun terlebih dahulu sebelum orang-orang kaya." (HR. Tirmidzi) IG : @islam_nasehat Blog : www.islam-nasehat.tk

Visitor

Online

Related Post